Thursday, October 23, 2008

Herba Senggugut


Penyakit senggugut ialah penyakit yang dialami oleh kaum wanita pada saat datang bulan (haid).

Khasiat:

  • Menghilangkan sakit pada saat datang bulan sinergikan dengan Paramaria Plus

  • Membantu masalah kesuburan kandungan yang sulit untuk hamil

  • Dapat mengobati penyakit tyroid (bengkak leher) disinergikan dengan Herba Tuju Angin, Teh Herba dan Minyak Butbut.

Aturan Pakai:
Untuk berat badan normal, minum malam 2 kapsul, pagi 2 kapsul

Komposisi:
Setiap kapsul mengandung:
Hibiscus rosasinensis 135 mg
Vitex pubescens 135 mg

1 comment:

  1. Bang Agung... Pa Kabar?

    Ana cuma mau ngajak abang aja neh buat gabung di Kumpulblogger.com.

    Di KumpulBlogger.com kita bisa mempromosikan blog kita kepada rekan-rekan kita yang lainnya bang. Jadi kita bisa saling kenalan dan juga berbagi informasi mengenai blog kita.

    Ayo bang, buruan gabung di KumpulBlogger.com

    Terima kasih bang..

    Wassalamualaikum wr. wb
    KomisiGratis.com

    ReplyDelete